Pasal 127 KUHPerdata (Kitab Undang-Undang Hukum Perdata)

Pasal 127

Setelah salah seorang dan suami isteri meninggal, maka bila ada meninggalkan anak yang masih
di bawah umur, pihak yang hidup terlama wajib untuk mengadakan pendaftaran harta benda
yang merupakan harta bersama dalam waktu empat bulan. Pendaftaran harta bersama itu
boleh dilakukan di bawah tangan, tetapi harus dihadiri oleh wali pengawas. Bila pendaftaran
harta bersama itu tidak diadakan, gabungan harta bersama berlangsung terus untuk
keuntungan si anak yang masih di bawah umur dan sekali-kali tidak boleh merugikannya.

Demikian isi dari Pasal 127 KUHPerdata diatas, semoga menjadi informasi bermanfaat bagi kita semua. Salam Yuridis.ID

Sumber : Pasal 127 KUHPerdata (Kitab Undang-Undang Hukum Perdata)

Anda mungkin juga berminat